skip to main |
skip to sidebar
penggabungan bentuk
PENGGABUNGAN BENTUK
Pengertian.
Penggabungan bentuk ialah “ penayatuan dua atau lebih jenis bentukdan bisa terjadi pada bentukkan yang sama ataupun bentuk yang berbeda”
- Edge to edge contact
Edge to edge contact yang berarti pinggir ke pinggir bentuk saling bersinggungan atau saling bertemu ( antara kedua ujung bentuk bertemu ) dan dua buah bentuk satu sisi bersamaan dan dapat berporos pada sisi lainnya.
.
- Face to face contact.
Face to face contact yang berarti bidang datar kedua bentuk saling bertemu dan Dua buah bentuk dimana bidang – bidang datar pada bentuk – bentuk bisa juga terletak sejajar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar